Postingan

Gambar
  Nama: AHMAD AMRI Kelas: XII MIPA 2 Lari laun [1] ,  lari santai ,  lari kecil , atau  joging [2]  adalah suatu bentuk  berlari  dengan kecepatan lambat atau santai. Lari laun bertujuan untuk meningkatkan  kebugaran jasmani  dengan lebih sedikit tekanan pada tubuh atau mempertahankan kecepatan yang tetap untuk jangka waktu yang lebih lama. Lari laun lebih lambat daripada berlari, tetapi lebih cepat daripada  berjalan . Ini adalah suatu bentuk  latihan ketahanan   aerobik  yang dilakukan dalam jarak jauh